MIUI 14 sekarang sudah realease untuk beberapa perangkat middle hingga keatas yang mendapatkan pembaruan dari xiaomi namun untuk Redmi Note 5 Pro tidak mendapatkannya. Namun para developer whyred tidak habis ide untuk membuild portingan agar Redmi Note 5 Pro bisa mencoba fitur-fitur dari MIUI 14 ini yang sebelumnya saya sudah bahas tentang MIUI 13 sekarang tidak lama sudah ada update MIUI 14.
Ini adalah custom rom porting dari base MIUI 14 China Beta, Android 13 MIUI 14 oleh Arijit Saha di Redmi Note 5 Pro.
Sebelum kalian ke proses instalasi tentunya siapkan apa saja bahan yang akan digunakan kalian bisa dapatkan dibawah ini :
Jika kalian ingin mencobanya kalian bisa cara flash rom nya dengan cara dibawah ini :
- Masuk ke Recovery
- Pilih 'Wipe' dan lakukan clean flash (Dalvik cache, cache, system, vendor dan data)
- Pilih rom
- Pilih additional files, Disable ForceEncrypt, Flash magisk (jika perlu)
- Reboot system.
Pada saat booting awal, kalian lakukan force reboot karena booting awal. Dan tunggu proses booting miui terasa agak sedikit lambat bootingnya.
Changelogs :
Initial build
Based MIUI 14 China Beta
Memory Extension up 3GB
New Animation on widget
Bugs :
- Tidak bisa atur tema, tetapi import tema bisa
- Tidak bisa unduh font, tema lain pun
- Mode MTP fail, tetapi mode transfer foto working
- Getar tidak aktif
- SD Card tidak terbaca.
Credits :
Arijit Saha
Screenshots :
Lihat : disini
Ini yang saya alami ketika berada di MIUI Mind Edition 14 ini, ada beberapa list diantaranya :
- Kamera terasa baik hasil jepretan nya
- Buka tutup aplikasi terasa cepat
- Tambahan memory extension hingga 3GB
- Tidak ada Play Store karena ini base MIUI 14 China Beta
- Hasil screenshots, screen recording masuk kedalam folder camera/DCIM
Terima kasih anda telah membaca artikel Instal MIUI Mind Edition 14 di Redmi Note 5 Pro. Jika anda kurang paham silahkan berkomentar dibawah & Ada baiknya jika artikel ini bermanfaat Share ke saudara atau teman anda.
0 Response to "Instal MIUI Mind Edition 14 di Redmi Note 5 Pro"
Post a Comment
Jika ada kurang paham atau mau memberikan tambahan ilmu tentang hal serupa segera layangkan pada kolom komentar. Karena ilmu yang kita miliki mesti kita amakan karena itu akan berbuah pahala bagi pengamal dan pemberi ilmunya.
"Barangsiapa yang menunjuki kepada kebaikan maka dia akan mendapatkan pahala seperti pahala orang yang mengerjakannya.” (HR. Muslim no. 1893).
Kode Emoticon :