Instal Stock Rom Android One Mito

 Artikel ini saya buat karena hingga saat ini smartphone yang legenda ini masih saya gunakan maka dari itu saya buatkan artikel ini bertujuan mungkin saja saya perlu mem-flashing ulang perangkat ini ataupun dari kalian yang membaca membutuhkan nya juga.

Bahan yang perlu kalian siapkan :

  1. Stock rom. Silahkan gunakan mana yang kalian butuhkan saran dari saya gunakan dengan code name paling terbaru.
    1. Stock_ROM_MRA58N_Sprout8 : disini
    2. Stock_ROM_MMB29V_Sprout8 : 
    disini
  2. Recovery : disini
  3. No DM Verify & No Descrypt :  disini
  4. ADB Fastboot : disini 
  5. Perangkat PC/Laptop 
Jika bahan sudah kalian siapkan kita masuk ke proses langkah instalasi.
  1. Buka ADB Fastboot lalu ketikan 'adb devices'
  2. Nanti akan muncul nomor seri perangkat, jika sudah terbaca
  3. Ketikan kembali 'adb fastboot'. Maka device akan restart dan masuk ke mode fastboot. Jika tidak coba dengan cara manual dengan menekan tombol 'Power daya + volume min' dan pilih options fastboot (Ingat! volume atas untuk memilih option, sedangkan volume bawah untuk menentukan OK. Jangan sampai lupa)
  4. Jika sudah masuk ke mode fastboot ketikan 'fastboot devices'. Untuk mengecek apakah perangkat sudah terbaca pada mode fastboot. 
  5. Simpan recovery berformat .img yang tadi download di folder adb fastboot
  6. Jika sudah ketikan kembali 'fastboot flash recovery nama_recovery.img' dan tunggu proses instalasi recovery
  7. Lalu ketikan kembali 'fastboot boot nama_recovery.img'. Maka perangkat akan masuk ke mode recovery.
  8. Pilih Clean flash, yang di centang diantaranya Dalvik cache, cache, system, vendor, data. (Ingat! ini tidak menghapus memori internal anda hanya data aplikasi dan sistem saja
  9. Lalu pilih 'Install' lalu pilih stock rom yang tadi di download dan tunggu proses instalasi rom nya berjalan
  10. Jika sudah, flash beberapa tambahan agar tidak terjadinya enksripsi. Flash file 'No DM Verify & No Descrypt'.
  11. Jika sudah tinggal pilih 'reboot system'
Seperti itulah langkah proses instalasi stock rom android one. Oh iya pada kesempatan kali ini saya menggunakan perangkat model android one mito ya.

Terima kasih anda telah membaca artikel Instal Stock Rom Android One Mito. Jika anda kurang paham silahkan berkomentar dibawah & Ada baiknya jika artikel ini bermanfaat Share ke saudara atau teman anda.

Related Posts:

0 Response to "Instal Stock Rom Android One Mito"

Post a Comment

Jika ada kurang paham atau mau memberikan tambahan ilmu tentang hal serupa segera layangkan pada kolom komentar. Karena ilmu yang kita miliki mesti kita amakan karena itu akan berbuah pahala bagi pengamal dan pemberi ilmunya.

"Barangsiapa yang menunjuki kepada kebaikan maka dia akan mendapatkan pahala seperti pahala orang yang mengerjakannya.” (HR. Muslim no. 1893).

Kode Emoticon :



Your Ads Here 970x90
Di desain dengan sepenuh oleh Marwan Abdul Anwar | Font & Ikon : SSP ▪ Fontawesome